Di Indonesia mungkin memang tidak ada tempat perjudian khusus seperti misalnya casino karena negara ini memang sangat melarang perjudian jenis apapun sehingga kita tidak akan pernah menemukan tempat casino di Indonesia.
Namun, berbeda dengan beberapa negara lain yang melegalkan perjudian, di sana terdapat banyak sekali tempat-tempat casino mewah dan megah yang bahkan kerap menjadi tujuan wisata banyak orang salah satunya adalah Macau. Macau memang merupakan salah satu kota yang terkenal akan tempat casino yang sangat mewah.
Salah satu tempat casino mewah yang ada di Macau adalah City of Dreams. Jika Anda ingin mengenal lebih jauh kasih nama City of Dreams di Macau, China Anda bisa simak uraian berikut ini.
Mengenal Lebih Jauh casino Mewah City of Dreams di Macau China
China merupakan salah satu negara yang menyediakan ruang yang luas untuk konsentrasi aktivitas perjudian di negara mereka. Beberapa kota China memang menjadi pusat perjudian mewah yang bahkan menjadi destinasi wisata banyak orang. Salah satu kota administratifnya yang memberikan ruang yang luas bagi para penjudi adalah Macau.
Jika Anda pemain judi, sudah tidak asing lagi dengan kota Macau, pasalnya di kota ini terdapat banyak sekali casino mewah yang bisa memanjakan para pemain judi untuk memainkan Casino secara langsung. Dari banyaknya casino mewah yang ada di kota Macau, City of Dreams masih menjadi tujuan wisata para penjudi untuk bisa merasakan bagaimana sensasi bermain Casino dengan fasilitas mewah di sana.
Mungkin Anda salah satu orang yang ingin mengunjungi City of Dreams tersebut, namun sebelum benar-benar berkunjung ke City of Dreams di Macau, China tersebut Anda bisa mengenal lebih jauh terlebih dahulu mengenai casino mewah City of Dreams yang kerap menjadi tujuan wisata para pejudi.
City of Dreams
Bagi sebagian besar pemain judi tentu saja sudah sangat familiar dengan yang namanya casino mewah City of Dreams di Macau, China. City of Dreams ini merupakan Resort Casino di Kota Macau, China.
City of Dreams ini memiliki struktur gedung seluas 128.016 meter persegi yang menjadikan casino ini sebagai salah satu casino mewah yang memiliki 1350 mesin judi serta 520 meja untuk bermain poker.
Bisa dikatakan, casino di City of Dreams ini menjadi salah satu casino yang sangat diidam-idamkan oleh para pemain judi. Sebab di sana Anda bisa menemui kemewahan Resort dengan model Hotel casino yang menyediakan tempat istirahat dengan kapasitas cukup besar yakni 1400.
Namun tentu saja yang membuat menarik City of Greens ini bukan hanya kemegahan yang ditawarkan oleh Resort perjudian tersebut, namun juga nuansa nuansa yang ada di sana.
Bagi Anda yang ingin berlibur ke City of Dreams ini Anda akan dimanjakan dengan desain interior klasik khas tahun 70-an hingga 80-an yang sangat memukau mata.
Perlu Anda ketahui juga, mengenai City of Dreams ini dibangun dimiliki dan dikelola oleh Melco Resort & Entertainment. Selain itu juga Resort ini dikenal sebagai CoD atau CoD Macau yang telah dibuka sejak 2009 silam.
Sebagai salah satu casino megah dan mewah, City of Dream ini juga digambarkan sebagai Mega Casino oleh The Guardian pada tahun 2020 yang mana City of Dreams berhasil menjadi casino terbesar ketiga di dunia.
Cara keseluruhan properti yang ada di City of Dreams ini terdiri atas tiga Casino terpisah, 4 Hotel, 5 Menara hotel serta 2270 total kamar hotel yang ada dan ada sekitar 30 restoran serta bar dan juga ruang ritel seluas 175.000 kaki persegi atau 16.300 m2.
Lalu Bagaimana perkembangan dari City of Dreams ini?
Perkembangan Casino Mewah City Of Dreams
Setiap tempat pasti memiliki perkembangannya masing-masing tidak terkecuali City of Dreams yang mana ini merupakan Resort yang terkenal akan hiburan kasinonya.
Pada tahun 2003 sampai 2009 konstruksi dan pembukaan City of Dreams ini baru dimulai. Resort yang satu ini dikelola dan dikembangkan oleh Melco Crown Entertainment yang mana ini merupakan perusahaan gabungan antara Melco Resort and Entertainment dan juga Crown Entertainment.
Konstruksi City of Dream tersebut berlangsung selama 6 tahun yang mana ini menjadi salah satu dari sedikit pengembangan konstruksi di administratif Macau yang melanjutkan konstruksi dari krisis keuangan Global pada tahun 2008, dengan menghabiskan biaya sebesar 2,4 miliar US Dollar.
Pada saat sebelum Grand Opening, City of Dreams di tahun 2009 ini, mereka menjadi salah satu sponsor utama untuk Matsu Marsh dalam balapan Macau Guia pada tahun 2008.
Pembukaan City of Dreams pada 1 Juni 2009 silam mencakup Casino seluas 420.000 kaki persegi, 500 meja perudian mol dan restoran. Dan ini merupakan casino pertama yang dibuka di kota Macau dalam 2 tahun terakhir setelah Venetian Macau dan menjadi terbesar kedua di Macau.
Pada tahun 2010 sampai 2018, City of Dreams ini mengalami perubahan fitur dan juga perluasan. Di mana di dalamnya terdapat pertunjukan The House of dancing water yang menggabungkan berbagai macam elemen desain seperti api, efek air, dan efek atmosfer yang dibuka pada 17 september 2020 Silam.
Selain itu ruang Poker terbesar di Macau yang diselenggarakan oleh Poker Stars dibuka di City of Dreams pada tahun 2013 tepatnya bulan Februari.
Anda juga bisa menikmati pertunjukan kabaret yang dilakukan oleh Dragone, Taboo, yang mana mereka juga memulai debutnya di tempat Club Cubic Resort pada tahun 2013, sebelum akhirnya ditutup pada tahun 2016.
Menurut Baronts di tahun 2015 City of Dreams ini telah menyumbang 80% dari pendapatan Melco Resorts.
Di tahun 2019-2022 Melco Resorts and Entertainment mengumumkan pada tahun 2019 silam bahwa faktor-faktor yang ada di dalam City of Dreams ini akan mengalami perombakan.
Proyek perombakan tersebut mencakup renovasi Nuwa, tiga Villa mewah baru di Morpheus, serta rebranding the Countdown hotel.
Di tahun 2021 Inside Asian Games melaporkan bahwa Resort City of Dreams tersebut telah mengalami peningkatan pendapatan operasional triwulan dari 120,8 juta US Dollar pada tahun 2020 menjadi 36 3,8 juta US Dollar pada tahun 2021 kemarin.
Namun pada tahun 2021 tepatnya bulan Oktober, pemerintah berniat menutup sementara semua tempat hiburan Macau termasuk tempat Club Cubic City of Dreams.
Pada tepatnya 8 Oktober Melco Resort mengumumkan bahwa Club cubic akan diganti namanya dan akan mengambil alih operasi serta manajemen dari operator yang ada saat ini.
Dari penjelasan-pesan tersebut sudah bisa Anda bayangkan bahwa City of Dreams ini merupakan tempat yang glamour mewah dan mampu memanjakan Anda dengan berbagai macam fasilitas dan fitur yang ada terutama jika Anda ingin bermain judi di sana juga ada disediakan ribuan mesin judi dan ratusan meja poker.